4 TAMPILAN KARPET UNTUK KANTOR PROFESIONAL

5 Tampilan Karpet Untuk Kantor Professional Karpet kantor tidak hanya berfungsi sebagai pelengkap interior, tetapi juga memainkan peran penting dalam menciptakan suasana kerja yang profesional dan nyaman. Memilih desain karpet yang tepat dapat meningkatkan estetika ruang kerja, memberikan kenyamanan, dan mencerminkan identitas perusahaan. Berikut ini Sentra Karpet akan memberikan kalian 5 tampilan karpet untuk kantor profesional.

KARPET KANTOR BALAI MONITORING LAMPUNG

Balai Monitoring Lampung yang letaknya di Kecamatan Natar, Kabupaten Lampung Selatan, memilih menggunakan karpet tile untuk menjadikan kantor tersebut lebih professional. Karpet tile adalah jenis karpet kantor yang banyak memiliki motif berbeda. Banyak kantor-kantor yang memilih menggunakan karpet tile karena mudah untuk dikreasikan. Karpet tile ini juga teerkenal dengan desainnya yang awet dan tahan lama.

KARPET KANTOR ASAFI TOUR LAMPUNG

Pemasangan karpet pada kantor Asafi Tour yang ada di Lampung telah dilakukan. Pemasangan kali ini berada di sebuah travel Haji dan Umroh yang terletak di Jl. Majapahit No.6, Enggal, Enggal, Kota Bandar Lampung, Lampung. Pemilihan warna yang sesuai membuat ruangan menjadi lebih elegan. Pemilihan karpet bandung sendiri adalah pilihan yang tepat, karena karpet bandung memiliki ketebalan 4 milimeter dengan lebar karpet 25-40 meter karpet dalam satu rollnya.

KARPET KANTOR BUPATI TULANG BAWANG BARAT

Kantor Bupati Tulang Bawang Barat kembali mempercayakan Sentra Karpet. Kali ini ruangan bupati Tulang Bawang Barat yang direnov menjadi lebih profesional sehingga nyaman ketika menerima tamu. Pada proyek ini karpet yang digunakan adalah karpet meteran merk bandung berwarna coklat. Karpet bandung ini dikenal dengan kualitas dan ketahannya yang mumpuni.

KARPET PADA TANGGA

Selain pada tempat yang datar, karpet juga dapat dipasang pada tangga. Baik itu tangga kantor, maupun tangga rumah. Selain membuat ruangan menjadi lebih indah, adanya karpet juga membuat tangga menjadi lebih aman. Karpet memberikan permukaan yang lebih empuk dan tidak licin dibandingkan tangga tanpa pelapis. Ini penting terutama untuk anak-anak dan lansia.

Itu dia 4 contoh pemasangan karpet yang akan membuat ruangan kalian menjadi lebih profesional terutama pada kantor. Karpet akan memberikan nilai tambah dan dapat memberikan kenyamanan bagi klien maupun karyawan pada kantor itu sendiri. Kalian bisa mendapatkan segala jenis karpet di Sentra Karpet. Sentra Karpet merupakan perusahaan karpet yang menyediakan berbagai macam kebutuhan karpet mulai dari karpet rumah, karpet kantor, karpet alas, karpet anti slip, Dll.

Selain menyediakan karpet, Sentra Karpet juga menyediakan jasa pemasangan karpet yang dilakukan oleh teknisi karpet yang profesional dan berpengalaman di bidangnya. Kalian hanya perlu mengeluarkan beberapa rupiah, maka ruangan kalian akan disulap menjadi lebih menarik dan elegan. Silahkan hubungi kami untuk informasi lebih lanjut, silahkan klik link di bawah ini untuk informasi lebih lanjut: